All About Anime, Template, And Tricks

Cara Mudah Mendaftarkan Blog ke Search Engine Google



Cara Mudah Mendaftarkan Blog ke Search Engine Google  - Assalamualaikum para newbie...Hari ini Belajar All mau posting Cara Mendaftarkan blog kita ke google nih.Saya percaya yang menuju ke posting ini pasti para blogger-blogger baru yang ingin mendaftarkan blog ke google.Karena para master pasti sudah tidak butuh lagi artikel ini.

Ok langsung saja yang mau tau cara mendaftarkan blog kita ke googleikuti trik-trik dibawah ini:

1.Masuk ke link ini klik disini
2.Setelah itu,masukkan url blog anda dan verivikasi kata yang tepat,lalu kliksubmit Request

Setelah cara diatas,sekarang kita menuju ke cara berikutnya,yaitumendaftarkan blog ke webmaster tools google :
1.Masuk ke link ini klik disini , setelah itu silahkan masuk dengan akun gmail milk anda untuk login.  

2.Klik tab add site.Setelah itu masukkan alamat situs blog sobat tanpa diawali dengan http:// atau www.
Contoh: tsubarashe.blogspot.com,lalu klik continue...
 

3. Kemudian pada halaman Verification status, ( untuk blogspot biarkan pemilihan pada Meta Tag . red ). Salin / copy semua tulisan <meta name="google-site-verification" dst.. dgn cara pilih klik kanan mouse copy.



verification status

5. Login / masuk pada blog anda ( blogger.com ), kemudian dalam halaman Template, pilih >> tabEdit Html. masukan dan simpan meta name verifikasi yang tadi kita copy setelah tag :  <title><data:blog.pageTitle/></title> 

Setelah beres klik tombol >> Save Template / Simpan Perubahan.
6. Kembali ke halaman google webmaster tool. kemudian klik tombol Verify, untuk mengkonfirmasi pendaftaran. 
7.  Jika berhasil ter Verifikasi maka anda akan masuk pada halaman Dasboard .

Submit A Sitemap

Setelah blog kita terverifikasi, langkah selanjut mensubmit sitemap / peta situs blog kita. Untuk blogspot sitemapnya tidak serumit blog lain.
Untuk mensubmit sebuah sitemap dalam halaman dasboard cari tulisan Sitemaps kemudian klik link tulisan Sumbit a Sitemap.

submit a sitemap  
Setelah itu pada halaman sitemaps klik tombol Add a site, dan masukan kode ini pada kotak isian >>Submit Sitemap
atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
atom sitemaps

Keyword Dan Keterangan Blog

Keyword atau kata kunci merupakan bagian dari penjelasan di atas. Walaupun menurut sebagian master seo. google dan search engine lainnya sudah tidak mendata lagi informasi dengan bantuan keyword yang ada pada sebuah situs web/blog.
Dan saya pun tidak akan menjelaskan panjang lebar tentang keyword ini, karena begitu luas dn dinamisnya – yang tidak mungkin saya bisa jabarkan dalam satu artikel. Namun untuk panduan dasar bisa anda donwload E-book “ Search Engine Optimization – Starter Guide pdf “.
Sedangkan untuk menyimpan atau menambah meta keyword dan meta description, tambahkan saja kode berikut ini, di bawah kode verifikasi di atas.
<meta content='ISI DESCRIPTION ' name='description'/>
<meta content='ISI KEYWORDS ' name='keywords'/>
<meta content='ISI AUTHOR NAME' name='author'/>
<meta content='index,follow' name='robots'/>
 
Semoga Bermanfaat!! 

Penulis: Unknown

Artikel Cara Mudah Mendaftarkan Blog ke Search Engine Google, diterbitkan oleh Unknown pada hari Sabtu, 23 Maret 2013. Semoga artikel ini dapat menambah wawasan Anda. Unknown adalah Seorang Manusia yang selalu ingin menjadi lebih baik ,Karena Bila Anda berpikir Anda bisa,maka Anda benar. Bila Anda berpikir Anda tidak bisa, Anda pun benar… karena itu ketika seseorang berpikir tidak bisa, maka sesungguhnya dia telah membuang kesempatan untuk menjadi bisa

Posting Komentar - Back to Content

WARNING !
Berkomentarlah yang sopan oke, Tidak boleh mengandung Unsur
1. Penghinaan / Pelecahan
2. Berkomentarlah Yang sesuai dengan postingan
3. Spamming ( Spam comment )

Sekian Dari Admin Semoga Artikelnya membantu anda

 
Terima Kasih Atas Kunjungan Anda. Gunakan Google Chrome Atau Mozila Fire Fox Terbaru Untuk Melihat Tampilan Sempurna Blog Ini